Rekomendasi Aplikasi Mengunci WhatsApp, Dijamin 100% Aman
Jaga privasi menjadi lebih aman dengan mengunci WhatsApp yang ada di handphone dan laptop dengan beberapa rekomendasi aplikasi dan tips menguncinya.
WhatsApp kini menjadi salah satu media komunikasi yang digunakan oleh banyak orang. Hadirnya aplikasi ini menjadikan cara berhubungan dengan orang lain menjadi lebih mudah dan murah.
Tidak seperti media komunikasi biasa seperti telepon atau sms namun WhatsApp sendiri juga menyediakan fitur kirim foto, video, hingga dokumen sehingga mempermudah pekerjaan bagi banyak orang sehingga tidak perlu mengirim dokumen melalui email.
Sayangnya dengan adanya layanan ini membuat sebagian besar orang mau tak mau menjadi aplikasi WhatsApp yang ada di handphone sehingga tidak mudah dibuka oleh orang lain yang tidak berkepentingan.
Selain itu dengan mengunci WhatsApp maka handphone anda akan menjadi lebih aman saat dipegang oleh anak-anak sehingga tidak akan membuka akun WhatsApp yang anda miliki.
Tak hanya sebagai media komunikasi dengan orang WhatsApp sendiri juga memiliki kelebihan lain yang membuat penggunanya harus menjaga akun yang dimiliki agar tidak mudah dibuka oleh orang lain.
Berikut beberapa kegunaan dari adanya aplikasi WhatsApp untuk kehidupan sehari-hari.
Kegunaan WhatsApp untuk Kegiatan Sehari-hari
Banyaknya pengguna WhatsApp saat ini menjadikan aplikasi ini tidak hanya berguna untuk media komunikasi namun juga bisa berguna untuk berbagai keperluan yang tentunya memudahkan kehidupan sehari-hari.
Karenanya agar penggunaan WhatsApp menjadi lebih maksimal berikut beberapa kegunaannya di kehidupan sehari-hari serta alasan untuk mengunci WhatsApp.
Digunakan Untuk Media Promosi
Kegunaan WhatsApp yag sering digunakan oleh banyak penjual atau pebisnis adalah media promosi barang atau bahkan tempat layanan konsumen.
Banyaknya pengguna WhatsApp saat ini membuat banyak produsen barang menjadikan platform ini sebagai wadah untuk mempromosikan barang jualan yang dimiliki kepada pelanggan tetap sehingga bisa mendapatkan kabar terbaru mengenai produk yang dijual sehingga menjadi pembeli pertama.
Platform WhatsApp sendiri juga bagus bagi usaha kecil yang baru memulai jualannya untuk mempromosikan kepada teman atau saudara sehingga menjadi pembeli pertama.
Selain itu, apabila penjual sudah memiliki banyak konsumen maka komunikasi jual beli barang bisa lebih mudah dilakukan sehingga bisa memesan makanan terlebih dahulu atau melakukan layanan pesan antar sehingga tidak perlu keluar rumah untuk mendapatkan barang keinginan.
Berbagai macam fitur yang ada di WhatsApp seperti story juga bisa membantu untuk memamerkan produk yang dimiliki sehingga konsumen yang menyimpan barang anda tergiur membeli setelah melihat barang yang dipasarkan.
Guna menaikan level jualan yang dimiliki maka pengguna bisa membuat akun WhatsApp Business khusus untuk produk yang dimiliki sehingga promosi semakin mudah dijalankan.
Beberapa fitur yang dimiliki oleh WhatsApp Business namun tidak dimiliki oleh WhatsApp biasa adalah katalog, label bisnis, dan juga profil bisnis.
Dengan menggunakan katalog, seorang leads yang baru mengetahui usaha anda bisa melihat terlebih dahulu produk yang dijual sebelum menentukan pilihan barang yang dibeli.
Bagi konsumen juga memudahkan untuk memilhat barang baru yang diunggah sehingga bisa memutuskan untuk membeli produk tersebut atau tidak.
Banyaknya chat konsumen yang masuk dan bertanya mengenai ketersediaan barang dan juga harga suatu produk terkadang membuat penjual bingung untuk menentukan konsumen mana yang harus didahulukan terlebih dahulu.
Guna mengatasi masalah ini pengguna bisa menggunakan fitur label guna memecah belas konsumen mana saja yang sudah dan belum dilayani sehingga bisa menentukan prioritas dan tidak ada konsumen yang terlewat.
Sedangkan bagi konsumen baru yang mengenal usaha anda bisa mengetahui keaslian bisnis anda melalui deskripsi tempat bisnis dan usahanya di kolom profil WhatsApp Business.
Guna meyakinkan konsumen yang datang ke akun WhatsApp anda maka pengguna bisa melengkapi berbagai macam kolom yang diminta sehingga identits anda menjadi lengkap dan dipercayai oleh konsumen.
Tidak hanya berguna sebagai media promosi namun bagi bisnis besar yang memiliki banyak konsumen terkadang muncul keluhan mengenai produk yang dibeli atau kerusakan kemasan yang membuat konsumen rugi.
Guna menyelesaikan masalah pelanggan lebih cepat maka pebisnis bisa mencantumkan nomor WhatsApp Business yang dimiliki sebagai tempat layanan konsumen sehingga berbagai masalah yang muncul bisa lebih cepat diatasi sehingga menaikkan kepercayaan pelanggan.
Bagi penjual yang baru memulai usahanya sendiri terkadang semua hal di handle sendirian mulai dari proses promosi, layanan konsumen, serta komunikasi dengan supplier dan reseller.
Karenanya untuk mengamankan berbagai data yang dimiliki di akun bisnis maka pengguna bisa mengunci whatsapp yang dimiliki agar tidak mudah dibuka oleh orang lain.
Memudahkan Pengiriman Dokumen
Bertahun-tahun lalu sebelum munculnya aplikasi WhatsApp, para pekerja kantoran yang biasanya berurusan dengan berbagai dokumen perusahaan biasanya mengirim berkas pekerjaannya melalui email atau mencetak berkas yang dimiliki.
Meskipun terlihat mudah dan efektif namun mengirim dokumen melalui email terkadang menyulitkan pencarian berkas tertentu karena banyaknya email yang dikirim membuat pengguna susah melacak keberadaan dokumen penting.
Namun pengiriman dokumen melalui email masih sering dilakukan guna mengirimkan dokumen penting seperti perjanjian kerjasama atau planning perusahaan setahun ke depan yang lebih mudah dikirim dalam jumlah banyak melalui email.
Tidak hanya itu, mencetak dokumen juga dinilai tidak ramah lingkungan karena biasanya hanya digunakan sekali pakai dan tidak dibuka lagi setelahnya.
Karenanya agar pengiriman dokumen menjadi lebih mudah dan efisien maka pengguna bisa mengirimkan dokumen melalui akun WhatsApp yang telah terhubung dengan personal computer atau laptop yang dimiliki.
Berbagai dokumen tersebut bisa dikirimkan ke grup pekerjaan yang dimiliki atau nomor tertentu yang anda miliki dan sudah berteman dengan anda.
Proses pencarian pun lebih mudah karena biasanya tersimpan di satu dua tempat apabila anda mengirimkan berkas tersebut ke orang lain.
Agar berbagai berkas yang dimiliki menjadi aman maka pengguna bisa mengunci WhatsApp yang dimiliki agar tidak mudah dibuka oleh orang lain yang tidak berkaitan dengan pekerjaan anda.
Kumpulkan Reseller Lebih Mudah dan Efektif
Bagi penjual yang sudah sukses dengan bisnis yang dimiliki kadang kali melakukan ekspansi bisnis dengan cara membuka cabang atau membuka peluang reseller atau dropshipper.
Dengan pembukaan cabang ini maka hasil jualan diharapkan bisa lebih banyak di dapatkan sehingga meningkatkan keuntungan perusahaan.
Selain itu dengan menggunakan metode reseller maka penjual bisa mendapatkan untung lebih banyak tanpa perlu mengeluarkan modal lebih guna membayar biaya pemeliharaan cabang yang dimiliki.
Karenanya agar komunikasi dengan para reseller bisa terjalin lebih erat maka pengguna bisa menggunakan aplikasi WhatsApp dan membuat grup khusus bagi reseller tersebut.
Dengan adanya grup reseller ini, penjual dapat membantu memberikan solusi apabila ada masalah dalam proses penjualan barang dan juga memberikan tips khusus agar produk yang dijual menjadi lebih laris manis.
Tak hanya itu, apabila penjual mengeluarkan produk baru maka bisa melakukan sosialiasi terlebih dahulu kepada reseller untuk mengetahui manfaat berbagai produk yang ada serta mempermudah reseller dalam proses promosi kepada pembeli nantinya.
Banyaknya nomor penting yang dimiliki di akun bisnis yang dimiliki tentunya harus diamankan dengan baik agar tidak mudah dibuka oleh orang lain atau mengamankan berbagai data yang dimiliki apabila suatu saat handphone anda hilang atau jatuh.
Salah satu cara mengamankannya adalah dengan mengunci WhatsApp menggunakan aplikais yang bisa diunduh di Google Play Store atau AppStore.
Tempat Kerjasama Bisnis yang Efektif
Bagi penjual atau pebisnis yang tengah mengembangkan usaha yang dimiliki tentunya mengadakan kerjasama dengan berbagai pihak tentunya menjadi satu hal yang biasa dilakukan.
Kerjasama tersebut bisa berupa negosiasi penjualan bahan baku produk dengan produsen untuk mendapatkan harga murah namun dengan kualitas terbaik.
Sementara bagi penjual yang ingin mengenalkan produknya kepada masyarakat luas biasanya melakukan kerjasama dengan influencer untuk melakukan endorsement atau paid promote guna mempromosikan barang jualan yang dimiliki.
Sebelum melakukan promosi tersebut biasanya pengguna akan melakukan negosiasi terlebih dahulu untuk mendapatkan harga yang cocok dan sesuai dengan budget promosi yang dimiliki.
Proses negosiasi tersebut tentunya bisa dilakukan dengan WhatsApp sehingga mempermudah koordinasi dan juga evaluasi apabila konten yang diberikan tidak sesuai dengan keinginan.
Berbagai proses negosiasi tersebut tentunya lebih aman apabila tidak diketahui oleh orang lain diluar kepentingan agar rencana yang dimiliki tidak bocor terlebih dahulu,
Salah satu cara untung mengamankannya adalah dengan mengunci WhatsApp yang dimiliki agar tidak dibuka oleh orang lain.
Bisa Diakses di Berbagai Macam Gadget
Salah satu kegunaan dari menggunakan aplikasi WhatsApp adalah kemudahannya diakses kapan saja dan dimana saja bahkan di gadget yang berbeda.
Sehingga tidak mengherankan apabila pekerja bisa mengakses akun WhatsApp yang dimiliki di laptop untuk mempermudah pekerjaan dan bisa mengirimkan berbagai berkas dokumen lebih cepat dan muda.
Sayangnya dengan kemudahan mengakses WhatsApp di berbagai gadget membuat seseorang terkadang membuka aplikasi WhatsApp di laptop yang kita miliki sehingga apabila kita tidak log out terlebih dahulu maka berbagai dokumen dan privasi bsia terlihat jelas.
Karenanya agar aplikasi WhatsApp di laptop tidak mudah dibuka oleh orang lain maka seseorang bisa mengunci Whatsapp menggunakan aplikasi yang bisa diunduh di internet.
Sebagai Media Belajar Jarak Jauh
Belajar saat ini tidak menjadi satu hal yang sulit dijalani karena dengan memiliki handphone yang ada di tangan maka seseorang bisa mengakses berbagai ilmu pengetahuan hingga negara seberang.
Ditambah lagi mulai banyak universitas dan juga lembaga tertentu yang membuka kelas belajar secara gratis yang bisa diakses oleh seseorang di dalam dan luar negeri.
Berbagai tentor yang profesional di bidangnya pun juga mulai membuka kelas khusus yang diadakan di WhatsApp sehingga mempermudah proses pembelajaran dan komunikasi dengan murid yang dimiliki.
Hal ini tentunya memudahkan banyak orang untuk mendapatkan ilmu baru dengan mudah tanpa perlu keluar rumah sehingga bisa dipelajari setelah pulang kerja atau di tengah mengurus usaha.
Beberapa grup tersebut pun biasnaya bersifat privat sehingga tidak mudah diakses oleh orang lain yang tidak berkepentinngan dan memiliki peraturan yang ketat sehingga tidak mudah diakses oleh orang lain diluar angggota grup sendiri.
Karenanya agar anda tidak dikeluarkan dari grup tersebut karena tidak sengaja melakukan pelanggaran peraturan yang tidak anda perbuat maka bisa mengunci WhatsApp yang dimiliki agar tidak bisa diakses oleh orang lain.
Diskusikan Hobi Melalui Grup WhatsApp
Di tengah penantinya menjalani pekerjaan sehari-hari terkadang menjalani hobi yang dimiliki bisa menjadi salah satu cara untuk menyenangkan diri.
Menjalani hobi tentunya lebih seru apabila dilakukan bersama karena bisa melakukan diskusi dengan anggota lain yang memiliki minat yang sama dan juga memperluas jaringan pertemanan yang dimiliki.
Berbagai komunitas hobi tersebut terkadang melakukan komunikasi melalui WhatsApp agar pertukaran informasi mengenai hobi yang digeluti bisa lebih mudah tersebar dan bisa meminta saran dari seseorang yang lebih berpengalaman.
Beberapa orang terkadang tidak ingin hobinya dirahasiakan oleh orang lain sehingga bisa lebih fokus menjalani pekerjaan sambil melakukan kegiatan yang disukai.
Karenanya agar privasi yang dimiliki lebih aman tanpa diketahui oleh orang lain maka bisa mengunci WhatsApp yang dimiliki agar tidak bisa diakses oleh orang lain.
Rekomendasi Aplikasi Mengunci WhatsApp
Banyaknya privasi yang tersimpan di dalam akun WhatsApp yang dimiliki membuat sebagian besar orang melalukan antisipasi dengan cara mengunduh berbagai aplikasi mengunci WhatsApp yang aman dan bisa menggunakan kata sandi yang diatur sendiri.
Namun apabila anda ingin memulai mengunduh aplikasi untuk mengunci WhatsApp berikut beberapa rekomendasinya yang bisa diunduh di Google Play Store atau Appstore.
AppLock by Ivy Mobile
Aplikasi mengunci WhatsApp pertama yang bisa anda gunakan adalah AppLock. Produk besutan dari Ivy Mobile ini mampu mengunci aplikasi WhatsApp hingga social media dan galeri yang ada di handphone.
Dnegan menggunakan aplikasi ini maka privasi anda akan lebih terjaga sehingga orang lain tidak bisa membuka dokumen, foto, dan video yang ada di WhatsApp dan galeri.
Aplikasi ini juga sangat ringan dengan ukuran memori sekitar 9 Mb maka anda sudah bisa mengamankan akun WhatsApp yang dimiliki dengan berbagai kata sandi yang bisa dipilih sendiri sesuai dengan keinginan.
Tentunya AppLock by Ivy Mobile bisa diunduh melalui Google Play Store atau App Store.
AppLock – Fingerprint Unlock (By Cheetan Mobile)
Apabila anda mencari aplikasi untuk mengunci WhatsApp tanpa adanya iklan maka platform ini sangat cocok bagi anda.
AppLock – Fingerprint Unlock (By Cheetah Mobile) juga bisa digunakan di handphone samsung dan juga handphone yang menggunakan Android lainnya.
Tidak hanya berguna untuk mengunci WhatsApp namun aplikasi ini juga bisa digunakan untuk mengunci galeri, akses bluetooth yang masuk, panggilan masuk, serta menyambung dengan akun Wifi yang tidak anda kenali sehingga membuat handphone menjadi lebih aman.
Keuntungan lainnya adalah pengguna dapat memilih tipe kata sandi yang diinginkan mulai dari fingerprint, pola, dan juga pin.
Selain itu, apabila aplikasi di handphone anda sering dibuka oleh orang lain tanpa izin maka AppLock akan memotret penyusup tersebut sehingga anda bisa melihat siapa saja yang sering membuka handphone anda.
App Lock – Fingerprint Password
Apabila anda menyukai aplikasi mengunci WhatsApp dengan tipe finger print maka platform AppLock – Finger Print Password ini bisa menjadi salah satu referensi yang bisa anda pilih.
Dengan menggunakan aplikasi ini maka segala data anda mulai dari foto, video, dokumen, hingga akun social media akan aman dari gangguan tangan-tangan jahil.
Tidak hanya itu, pengguna juga bisa mengunci email penting yang masuk ke akun anda sehingga tidak bisa dibaca oleh orang lain sehingga segala urusan bisnis anda akan aman.
Namun, finger print sendiri juga bisa disalahgunakan orang lain dengan cara membuka kata sandi aplikasi yang dikunci menggunakan jari kita disaat sedang tertidur sehingga tidak sadar aplikasi tersebut telah dibuka tanpa sepengetahuan kita.
Karenanya pengguna bisa mengganti kata sandi finger print menggunakan alternatif lain berupa pattern dan password yang bisa anda pilih sendiri.
AppLock – DoMobile Lab
Merasa kurang fokus untuk melakukan kegiatan lain karena banyaknya pemberitahuan yang masuk ke WhatsApp anda?
Jika hal ini terjadi kepada anda maka bisa menggunakan aplikasi mengunci WhatsApp yang bisa diatur dengan durasi waktu tertentu sehingga anda bisa fokus ke kegiatan lain.
AppLock – DoMobile Lab menyediakan layanan dimana penggunanya bisa mengatur durasi penguncian WhatsApp sehingga aplikasi tersebut tidak bisa dibuka sebelum waktu yang ditentukan.
Aplikasi ini tentunya menguntungkan anda agar lebih fokus pada kegiatan tertentu tanpa terganggu adanya pemberitahuan yang masuk.
Platform ini juga menyediakan berbagai pilihan kata sandi yang bisa dipilih mulai dari fingerprint, password, hingga kata sandi.
Selain itu, apabila anda merasa ada aplikasi lain yang perlu dikunci maka AppLock juga bisa menyediakan fitur untuk mengunci beberapa aplikasi sekaligus dalam waktu bersamaan.
Perfect AppLock (App Protector)
Perfect AppLock menjadi salah satu aplikasi mengunci WhatsApp yang telah diunduhh sebanyak 200 ribu kali sehingga telah teruji akan kefektifkan dan layanan yang diberikan dalam menguncuh beberapa aplikasi yang diinginkan.
Tidak hanya berguna untuk mengunduh aplikasi dan juga galeri yang ada di handphone namun Perfect AppLock juga bisa digunakan untuk mengunci berbagai folder penting yang ada di handphone sehingga tidak bisa diakses orang lain selain pengguna.
Anda juga akan merasa aman saat berjauhan dari handphone anda karena aplikasi ini akan memotret siapa saja yang mencoba masuk ke aplikasi anda namun menggunakan kombinasi aplikasi yang salah selama 3 kali.
Variasi kata sandi yang diberikan pun bermacam-macam mulai dari PIN, gesture, dan pattern yang bisa anda ubah apabila merasa bosan atau kata sandi sudah diketahui oleh orang lain.
AppLock – Pelindung Aplikasi
Aplikasi yang sudah diunduh sebanyak 120 ribu kali ini bisa menjadi rekomendasi platform mengunci WhatsApp karena sudah terbukti memberikan keamanan pada aplikasi yang dikunci.
Selain itu aplikasi ini juga dapat mengunci SMS, kontak, serta panggilan masuk sehingga tidak menggangu anda di waktu-waktu tertentu.
Dengan adanya platform AppLock membuat aplikasi anda tidak mudah diakses oleh orang lain sehingga kemanan dan privasi anda bisa terjaga lebih baik.
Jadi mulai tertarik mengunduh aplikasi AppLock?
App Lock – Super Speed
App Lock menjadi salah satu aplikasi yang cocok untuk mengunci WhatsApp, tak hanya itu platfrom ini juga memungkinkan anda menyimpan aplikasi tersembunyi sehingga anda bisa mengunduh aplikasi lain tanpa takit dibuka oleh orang lain.
Selaiin itu, aplikasi ini juga menyediakan pilihan kata sandi berupa password, pattern, pin, finger print yang bisa anda pilih dan ubah sesuai dengan keinginan.
Apabila handphone anda terasa lemot karena banyaknya aplikasi dan dokumen yang diunduh serta baterai mulai terasa cepat habis maka anda bisa menggunakan aplikasi ini untuk mengoptimalkan penggunaan handphone yang dimiliki.
AppLock sendiri juga sangat ringan karena hanya dengan ukuran 10 Mb maka anda bisa menggunakan semua layanan yang ditawarkan dan menyimpan berbagai privais yang anda miliki.
AppLock & Security Center
Rekomendasi aplikasi mengunci WhatsApp terakhir yang bisa anda gunakan adalah AppLock & Security Center.
Dengan menggunakan aplikasi anda tidak hanya bisa mengunci aplikasi yang dipilih namun juga berbagai file yang diinginkan.
Selain itu, AppLock juga memiliki ebrbagai variasi kata sandi yang bisa dipilih mulai pattern, password, dan juga fingerprint.
Apabila anda menginginkan handphone anda lebih aman maka bisa menggunakan aplikasi ini sebagai anti virus, phone cleanser, dan juga battery saver.
Anda juga bisa merasa aman dengan menggunakan AppLock karena apabila ada penyusup yang mencoba masuk ke aplikasi anda maka platform ini akan merekam gambar orang tersebut dan menyimpannya untuk anda.
Responses