
Instagram Kini Bisa Sorot Balasan Komentar di Story
Instagram menambahkan opsi interaksi baru, dimana anda bisa membagikan balasan komentar di story ke postingan cerita baru, sehingga meningkatkan interaksi dengan pengguna lainnya.

Dimana anda bisa melihat balasan yang masuk kemudian membalas dan membagikannya melalui Instagram Story, dimana komentar tersebut akan muncul dalam format stiker.
Cara ini tentunya akan meningkatkan diskusi dengan pengikut yang dimiliki serta sorotan terhadap komentar terbanyak dari audience, dimana ini akan menjadi keuntungan bagi kreator dan brand.
Responses