
Instagram Uji Coba Tampilan Instagram Full Screen
Tampilan baru instagram full screen tentunya akan memanjakan mata pengguna instagram dalam melihat konten dengan ukuran yang lebih besar.
Setelah melakukan uji coba, kini instagram telah meluncurkan pembaruan dari tampilan instagram full screen pada instagram feed yang akan memperbesar tampilan foto, video, dan reels.
Pada format instagram full screen, reels dan video akan ditampilkan pada ukuran yang lebih besar dengan tombol navigasi, deskripsi, serta logo pada konten instagram.

Pembaruan layanan ini juga telah dikonfirmasi oleh CEO Meta, Mark Zuckerburg yang menyebarkan instagram story mengenai pembaruan tampilan.
Menariknya lagi, tampilan instagram full screen ini nantinya akan menutupi konten instagram story, sehingga memungkinkan layanan ini akan dimasukkan ke dalam tampilan baru instagram.
Sumber :
Responses